Daily Archives: January 10, 2013

STATUS HUKUM PERNIKAHAN SUAMI ISTRI YANG MURTAD

http://taqiyyuddinalawiy.com/wp-content/uploads/2013/01/murtad.jpg

  Belakangan ini banyak muncul aliran-aliran yang menyimpang dari agama, bahkan ada yang mencapai tingkatan keluar dari islam/murtad.  Ada juga kalangan yang mengeluarkan kata-kata yang sangat melecehkan nilai-nilai agama sehingga sampai menyebabkan ia harus dihukumi keluar dari Islam (hal-hal yang …

Posted in Bahtsul Masail Diniyah | Leave a comment

Hukum Memberikan Ta`zir (Hukuman) dengan Membotaki Rambut.

http://taqiyyuddinalawiy.com/wp-content/uploads/2013/01/images.jpg

  Diskripsi Masalah. Kadang kita dapati seorang guru yang memberikan hukuman kepada muridnya yang nakal dengan hukuman berupa cukur rambut sampai botak. Bagaimanakah hukumnya memberikan ta`zir dengan cukur rambut sampai botak? Jawab: Boleh memberikan ta`zir berupa cukur rambut terhadap laki-laki …

Posted in Bahtsul Masail Diniyah | Leave a comment

HUKUM NIKAH MUHALLIL / CINA BUTA

http://taqiyyuddinalawiy.com/wp-content/uploads/2013/01/NIKAH.jpg

    Diskripsi Masalah. Salah satu istilah yang dikenal dalam pernikahan di Aceh adalah cina buta, atau disebut nikah muhallil, dimana seoarang wanita yang telah ditalak tiga oleh suaminya menikah dengan laki-laki lain dengan perjanjian sebelumnya akan diceraikan dalam jangka …

Posted in Bahtsul Masail Diniyah | Leave a comment

HUKUM TALAK DALAM KEADAAN MARAH

http://taqiyyuddinalawiy.com/wp-content/uploads/2013/01/talak1.jpg

        Diskripsi Masalah. Dewasa ini semakin banyak terjadi pertengkaran dalam rumah tangga yang berakibat kepada perceraian. Ketika percecokan mulut antara suami dan istri, tak jarang sangking emosinya, sang suami mengucapkan lafadh talak. Pertanyaan: Talak dalam keadaan marah/emosi …

Posted in Bahtsul Masail Diniyah | Leave a comment

Shalat Jamaah dengan Imam yang berakidah sesat/mubtadi`

http://taqiyyuddinalawiy.com/wp-content/uploads/2013/01/shalat-jamaah.jpg

                Sebagaimana telah Rasulullah beritahukan dahulu, bahwa pada akhir zaman akan muncul golongan-golongan sesat dalam  tubuh islam sendiri, sekarang pengikut golongan sesat semakin berkembang, terutama golongan yang didukung oleh Negara-negara kuat seperti Wahaby, …

Posted in Bahtsul Masail Diniyah | Leave a comment